CARA MEMASANG SLIDE FOTO FLICKR PADA BLOG

Cara yang sederhana ini adalah hasil mencoba-coba dari pengalaman pribadi bro..yaaa itung-itung bagi pengalamanlah mudah-mudahan ini bermanfaat dan paling tidak tampilan blog akan menjadi cantik…heheee
caranya gini :
1.pertama-tama bukalah Dashboard anda
2.Kemudian klik Widget pada appearence kalau blog anda di wordpres.
atau klik tambah widget pada Rancangan/Disain bila blog anda di Blogger
3.Kemudian pilih widget flickr
4.Lalu copy paste alamat URL flickr anda
5.Untuk mendapatkan URL Flickr anda harus masuk dulu ke
http://www.flickr.com kemudian anda harus membuat accoun flickr anda
terlebih dahulu. setelah Account Flickr anda jadi maka copy alamat web
adress anda pada laman “You” dan Klik “your Account kemudian lihat
“Your Flickr Web Adress kemudian Copy alamat itu lalu paste pada kolom
Flickr URL pada wordpress anda atau pada kolom “sumber” bila Blog anda
di Blogspot.
6.Setelah account flickr anda jadi,upload lah foto anda dari komputer
anda sebanyak yang anda suka
7.Nah,langkah terakhir anda tinggal anda Save atau simpan setingan
widget flicker pada blog anda.
8.Bukalah halaman utama blog anda,maka slide foto flickr anda sudah
terpampang dengan cantik

Naaah, mudahkan???? jangan bilang sulit dulu sebelum di coba
selamat mencoba…..

38 Balasan ke CARA MEMASANG SLIDE FOTO FLICKR PADA BLOG

  1. ko2smath06 berkata:

    sbnarx sy mao nyari cra nampiln poto yg bsa brgantian2 sndiri, nah cra tu gmn crax tu??? prkenalkn kaji tau samawa ampo tau Empang…

    Suka

  2. ihins berkata:

    sebenarnya tampilan slide flikcer memasang bergerak bergantian hanya di wordpress saja yang bergerak lambat tapi kalo di blogspot beda coba aja lihat contohnya di sakayamata.blogspot.com…ko2,kalau mau buat slide foto bergerak dengan cara manual gampang kok,buat aja pakai aplikasi photoscape dalam bentik GIF…nah ntar tinggal di upload aja lewat dushboard -widget text ke wordpress dimana ki ta suka…

    Suka

  3. ben berkata:

    Thanks yah Tipsnya….
    q udh nyoba and all hasil success.

    Suka

  4. RAJA berkata:

    gimana car membuat gambar kepala halaman bisa kayak puna mas yg diatas bergambar anak kecil itu n bisa bergerak mas
    mohon pencerahannya….

    Suka

    • ihinsolihin berkata:

      sy buat pake banner raja…ntar sy publishkan aplikasinya download aja di blog ini

      Suka

      • Jon Piter berkata:

        Bagaimana cara Uplaoad foto animasi dlm bentuk GIF (alias yg manual pakai photoshop) ke kepala halaman Blog WordPress kita ya?? darimana kita meng uploadnya agar foto animasi tsb menjadi Gambar bergerak di kepala halaman blog kita??
        Saya pernah coba Upload gambar bentuk GIF ke blog saya, spt biasa cara mengupload banner ke blog tapi gambarnya tdk hidup.

        Suka

  5. firmanpratama berkata:

    Oke Langsung Sedot OM
    Contohnya kayak Apa Om ntar kayak Diatas Itu ya

    Suka

  6. ferryroen berkata:

    klo yg wp ga gerak ya?

    Suka

  7. dralami berkata:

    cara nay ini (Nah,langkah terakhir anda tinggal anda Save atau simpan setingan
    widget flicker pada blog anda) . saya kurang ngerti gimana yah tolong di perjelas.

    Suka

  8. ferryroen berkata:

    ok bung,,,sukses slalu. salam

    Suka

  9. mantap infonya gan . . .
    langsung bisa di test dan berhasil . . .
    makasih gan . . .
    mampir ke blog saya http://globalmaya.wordpress.com
    salam kenal dari irvan di tasikmalaya

    Suka

  10. ari berkata:

    thanks your info

    Suka

  11. Redaksi berkata:

    Makasih Infonya

    Suka

  12. waroeng moslem berkata:

    gan…kug g bisa ya?

    Suka

  13. starly12 berkata:

    Bagus , menarik 🙂

    kunjungu kembali ya,, makasih

    http://www.unikasikmenarik.co.cc

    Suka

  14. Vanisa Desfriani berkata:

    kalo caranya masukin slide tapi di desain templatenya udah ada perangkatnya. nah gimana?

    Suka

  15. Vanisa Desfriani berkata:

    kalo di desain templatenya udah ada perangkat buat slide, terus cara kita masukin photonya gimana ya?

    Suka

  16. Vanisa Desfriani berkata:

    ini blog saya : ishashourai.blogspot.com
    bagaimana cara pasang photo di slide show nya? udah cari di google tapi ga ngerti.. mohon bantuannya 🙂

    Suka

  17. Vanisa Desfriani berkata:

    bukan, tapi kaya yang pipitfiharsi.blogspot.com coba kaka lihat 🙂
    mohon bantuannya ya 🙂

    Suka

  18. Vanisa Desfriani berkata:

    udah kak, cuma ga bisa masukin photonya ajah . hehe
    maaf ya kaka, vanisa ngerepotin ..

    Suka

  19. masijup berkata:

    masbro… gimana caranya menambah gambar (koleksi gambar) pada halaman word press
    thanks before,,,

    Suka

  20. kalo di blogspot gimana yaaa. lum ketemu juga nii
    http://www.tukangtamanprofesional.blogspot.com

    Suka

  21. Toni berkata:

    banyak foto-foto yang bagus di flickr, saya pengen mengambil dan menjadikannya sebuah slide foto untuk keperluan blog saya
    terima kasih atas tutorial ini, amat membantu

    Suka

  22. untuk mendapatkan htmlnya gmn ya,..

    Suka

  23. Quartin berkata:

    ga ada tuh widget Flicker di blog saya

    Suka

sapalah kami dengan komentar anda